Jumat, 11 Januari 2013

Karakter Harvest Moon Back to Nature

     Harvest Moon Back to Nature inget dong ini game Petualangan yang nyeritain tentang kehidupan bertani, game dengan rating nomer wahid di antara game Harvest Moon lainnya karena game ini adalah bapanya game Harvest Moon, gua bakal sedikit sharing soal game ini, tentang semua karakter yang ada di Mineral Town.

     Azta Sacka
Ini adalah karakter yang bakal lo mainin, dia bisa di kasih nama apa aja terserah lo, dalam postingan ini karakter utamanya gua kasih nama gua sendiri tentunya, Azta Sacka gua udah replay game ini ampe berapa kali tau karena gua ga pernah bosen sama alur ceritanya, game ini juga kebetulan game pertama yang pernah gua play lewat PS1 console, disini dia yang harus ngurus semua kebun lo (kecuali kalo dibantu sama Kurcaci), langsung aja gua kasih image nya buat lo para SACKAKERZ...!!!!!





     Karen
Ulang tahun: Fall 15th (Fall 23th)
Kesukaannya: Bunga-Bunga dan Jamur (dipinggir danau mother hill)
Saingan: Rick

Waktu dan Tempat kalo pengen nemuin dia:
     Kalo cuaca cerah:
08:00 AM - 10:00 AM - di luar Clinic/Supermarket
10:00 AM - 01:00 PM - House
01:00 PM - 07:00 PM - Supermarket
07:30 PM - 10:00 PM - Mineral Beach
     Minggu, Selasa
08:00 AM - 10:00 AM - di luar Clinic/Supermarket
10:00 AM - 01:00 PM - House
01:00 PM - 04:00 PM - Hot Springs
08:00 PM - 10:00 PM - Inn
     Kalo cuaca jelek:
09:00 AM - 07:00 PM - Supermarket
     Minggu, Selasa
01:00 PM - 04:00 PM - Rumah Gotz
08:00 PM - 10:00 PM - Inn



     Ann
Ulang Tahun: Summer 17th (Summer 22th)
Kesukaannya: Apa aja
Saingan: Clift

Waktu dan Tempat kalo pengen nemuin dia:
- 07:00-10:00 pagi di hot spring kalo cuaca cerah
- 10:00-01:00 siang dilantai dua penginapan
- 01:00-07:00 malam dilantai satu penginapan
- 07:00-10:00 malam dilantai dua penginapan













     Marry
Ulang Tahun: Winter 20th
Kesukaannya: Jamur Biasa dan Jamur Beracun
Saingan: Gray

Waktu dan Tempat pengen nemuin dia:
- 01:30-04:00 sore dirumah Gotz selasa kalo cerah
- 10:00-06:00 sore di perpustakaan
- 07:00-10:00 pagi di mother hill kalo cerah
- 01:00-04:00 di supermarket kalo perpustakaan tutup














     Popuri
Ulang tahun: Summer 3th
Kesukaannya: Bunga Pink Cat dan Madu
Saingan: Kai

Waktu dan Tempat kalo pengen nemuin dia:
- 10:00-06:00 sore dirumah
- 09:30-01:00 siang (minggu) di gereja kecuali musim panas
- 08:30-10:00 pagi (minggu) kalo summer di pantai + cuaca cerah
- 01:30-04:00 sore (minggu) di alun-alun kalo ujan di gereja

- 07:30-10:00 pagi di hot spring jika tidak hujan
                      kalo ujan dirumahnya
                      dipintu di kanan atas supermarket




     Elli
Ulang Tahun: Spring 16th
Kesukaannya: Bunga-Bunga
Saingan: Dokter

Waktu dan Tempat kalo pengen nemuin dia:
- 09:00-19:00 di klinik
- 09:30-01:00 siang
- 04:30-07:00 malam dirumahnya kalo libur dan festival
- 01:30-04:00 sore di supermarket kalo klinik tutup
                      Klinik libur hari Rabu
















--------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------



     Dokter
Ulang Tahun: Fall 17th (Fall 19th)
Kesukaannya: Jamur Beracun
Orangnya sangat sibuk tapi dia ramah.




     Rick
Ulang Tahun: Fall 27th
Kesukaannya: Makanan Ayam
Orangnya baik,tapi ia tidak suka pada Kai. Tinggal di Poultry Farm.



     Gray
Ulang Tahun: Winter 6th
Kesukaannya: Bijih Besi
Tinggal bersama dan bekerja untuk kakeknya Saibara. Ia pemalu dan merasa kurang dihargai oleh kakeknya. Kalau bukan bekerja biasanya ia ada di perpustakaan.




     Cliff
Ulang Tahun: Summer 6th
Kesukaannya: Telur Spa Rebus, onigiri
Tinggal di Inn. Kalau kamu mengajaknya bekerja di Vineyard, dia akan menjadi temanmu.




     Kai
Ulang Tahun: Summer 22th
Kesukaannya: Tepung dan Minyak
Hanya muncul pada musim panas (menetap bila menikah dengan Popuri). Orangnya ceria dan berterus terang.












--------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------


Kalo karakter yang ini adalah warga dari Mineral Town lainnya.


     Saibara
Ulang Tahun: Spring 11th
Kesukaannya: Bijih Besi
Dia kerja di Pandai besi yang adanya tga jauh dari kebun lo.

Waktu dan Tempat kalo pengen nemuin dia


  • 07:00 PM - 09:00 PM Di Inn (Penginapan)
  • 09:00 AM - 17:00 PM Di Rumahnya


     Manna
Ulang tahun: Fall 11th
Kesukaannya: Madu dan Bunga
Dia Menjual Anggur dan Wine di Vanyard

Waktu dan Tempat kalo pengen nemuin dia


  • 09:00 AM - 12:00 PM Rumahnya
  • 01:00 PM - 03:00 PM Lapangan Mawar
  • 09:00 AM - 12:00 PM Gereja (hari Sabtu,setelah musim gugur tahun pertama jika kamu mengajak Cliff bekerja di kebun anggur)




     Duke
Ulang Tahun: Winter 15th
Kesukaannya: onigiri, Roti, dan Telur Spa Rebus
Bekerja di Vanyard


Waktu dan Tempat kalo pengen nemuin dia

  • 09:00 AM - 12:00 PM Di Rumahnya
  • 12:00 PM - 03:00 PM Gudang Anggur
  • 03:00 PM - 05:00 PM Di Kebun Anggur
  • 07:00 PM - 09:00 PM Di Inn
  • 09:00 AM - 12:00 PM Di Gereja (hari Sabtu, kalo lo udah ngajak Cliff kerja di kebun anggur)




     Basil
Ulang tahun: Summer 11th
Kesukaannya: Bunga
dia ayahnya Marry, seorang pencinta alam

Waktu dan Tempat kalo pengen nemuin dia



  • 06:00 AM - 09:00 AM Mother Hill (kecuali ujan)
  • 09:00 AM - 12:00 PM Rumahnya
  • 01:00 PM - 04:00 PM Base Mother Hill (kecuali hari hujan)
  • 07:00 PM - 09:00 PM Inn




     Anna
Ulang tahun: Fall 23th
Kesukaannya: Tepung
Dia Ibunya Marry dan Istrinya Basil

Waktu dan Tempat kalo pengen nemuin dia:


  • 06:00 AM - 09:00 AM Base Mother Hill (kecuali kalo ujan)
  • 09:00 AM - 12:00 PM Rumahnya
  • 01:00 PM - 03:00 PM Lapangan Mawar (kalo ujan ada di rumah)




     Ellen
Ulang tahun: Winter 13th
Kesukaannya: Onigiri, Roti, Telur, Telur spa rebus
Nenenknya Elli

Waktu dan Tempat kalo pengen nemuin dia
  • Hampir setiap hari ada di dalem rumah (kadang kadang nongol di depan pintu rumahnya)



     Stu
Ulang Tahun: Fall 5th
Kesukaannya: Madu, Jus, dan selai
Dia Adiknya Elli

Waktu dan Tempat kalo pengen nemuin dia

  • 09:00 AM - 05:00 PM Rumahnya (sebelum Stu dan May berteman)
  • 11:00 AM - 01:00 PM Di depan Gereja (kecuali hari Senin, kalo Stu dan May udah temenan)
  • 01:00 PM - 03:00 PM Dalam Gereja (kalo lo udah bikin Stu dan May temenan)




     Mayor Thomas
Ulang Tahun: Summer 25th
Kesukaannya: Bunga
Dia walikota di Mineral Town dan dia takut Anjing.

Waktu dan Tempat kalo pengen nemuin dia


  • 09:00 AM - 12:00 PM Rumah Ellen (Sabtu)
  • 12:00 PM - 02:00 PM Supermarket (Sabtu)
  • 07:00 PM - 09:00 PM Inn




     Harris
Ulang Tahun: Summer 4
Kesukaannya: Bunga, Onigiri
Dia adalah Polisi

Waktu dan Tempat kalo pengen nemuin dia


  • 09:00 AM - 11:00 AM Yodel Farm
  • 12:00 PM - 01:00 PM Rumah Gotz
  • 02:00 PM - 04:00 PM Inn
  • 05:00 PM Rumahnya




     Jeff
Ulang tahun: Winter 29th
Kesukaan: Bamboo shoot, Apple, Bunga
Dia Penjaga Supermarket dan dia ayahnya Karen

Waktu dan Tempat kalo pengen nemuin dia


  • 09:00 AM - 05:00 PM Supermarket (kecuali Minggu dan Selasa)
  • 09:00 AM - 12:00 PM Klinik (Minggu dan Selasa)
  • 01:00 PM - 04:00 PM Gereja





     Sasha
Ulang tahun: Spring 30th
Kesukaan: Madu, bunga dan tepung
Dia tinggal di supermarket, dan dia istrinya Jeff sekaligus ibunya Karen

Waktu dan Tempat kalo pengen nemuin dia


  • 09:00 AM - 10:00 AM Rumahnya
  • 01:00 AM - 11:00 PM Poultry Farm
  • 12:00 PM - 01:00 PM Rumah Ellen
  • 01:00 PM - 03:00 PM Lapangan Mawar




     Doug
Ulang tahun: Winter 11th
Kesukaannya: Tepung, Tepung Kari, dan Minyak
Dia yang punya Inn, dan dia juga ayahnya Ann

Kalo pengen nemuin dia gampang datang aja ke dalem Inn, dia selalu ngejigrok disana ga pernah kemana-mana



     Carter
Ulang tahunnya: Fall 20th
Kesukaannya: Semua jenis item yang bukan sampah (Maruk Banget)
Dia tinggal di Gereja

Waktu da Tempat kalo pengen nemuin dia


  • 09:00 AM - 06:00 PM Gereja (antara jam 2 sampai 3 ga ada di gereja, jagain kamar pengakuan dosa, jam segitu lo bisa masuk ke kamar pengakuan dosa)
  • 08:00 AM - 09:00 AM Pemakaman Sebelah gereja




     Barley
Ulang Tahun: Spring 17th
Kesukaannya: Bunga
Dia kakeknya May, juragan di Yodel Ranch

Waktu dan Tempat kalo pengen nemuin dia


  • 09:00 AM - 05:00 PM Rumahnya
  • 10:00 AM - 12:00 PM Rumah Thomas (Senin)
  • 12:00 PM - 03:00 PM Hot Spring (Senin) 




     May
Ulang Tahun: Winter 26th
Kesukaannya: Madu, Bunga
Dia cucunya Barley tinggal di Yodel Ranch

Waktu dan Tempat kalo pengen nemuin dia


  • 09:00 AM - 05:00 PM Rumahnya
  • 10:00 AM - 12:00 PM Rumah Thomas (Senin)
  • 12:00 PM - 03:00 PM Hot Spring (Senin)
  • 11:00 AM - 01:00 PM Di depan Gereja (kecuali hari Senin, kalo lo udah berhasil bikin Stu dan May temenan)
  • 01:00 PM - 03:00 PM Dalem Gereja (kalo lo udah bisa bikin Stu dan May temenan)


     Lillia
Ulang Tahun: Spring 19th
Kesukaannya: Bunga, Madu, selai
Dia bekerja di Poultry Farm dia jarang keluar, suaminya pergi nyariin obat buat dia

Waktu dan Tempat kalo lo pengen nemuin dia


  • 09:00 AM - 05:00 PM Rumahnya
  • 11:00 AM - 02:00 PM Klinik (hari Minggu)




     Gotz
Ulang Tahun: Fall 2th
Kesukaannya: Bahan-Bahan
Dia penebang kayu yang tinggal di hutan sama Luois

Waktu dan Tempat kalo pengen nemuin dia


  • 06:00 AM - 09:00 AM Base Mother Hill
  • 09:00 AM - 05:00 PM Rumahnya
  • 10:00 PM - 01:00 PM Supermarket (Sabtu)
  • 12:00 AM - 02:00 PM Di belakang Rumahnya


     Zack
Ulang Tahun: Summer 29th
Kesukaan: Origini
Dia yang ngambil produk lo dalem bin

Waktu dan Tempat kalo pengen nemuin dia


  • 04:50 PM - 05:10 PM Perkebunanmu
  • 08:00 PM Pantai (akan menuju rumah)



     Kano
Ulang Tahun : Winter 02nd
Kesukaan : Wine

Waktu kamu bisa menemuinya :

  • 09:00 AM - 05:00 PM Rumah Thomas
  • 07:00 PM - 09:00 PM Inn


   Louis
Ulang Tahun : Spring 01st
Kesukaan : Madu

Waktu dan Tempat kalo pengen nemuin dia

  • 06:00 AM - 09:00 Di Base Mother Hill
  • 09:00 AM - 05:00 PM Rumah Gotz


     Won
Ulang Tahun : Winter 19th
Kesukaan : Ikan

Waktu dan Tempat kalo pengen nemuin dia

  • 01:00 PM Nyampe Inn tutup


     Gourmet Judge
Nongolnya di acara festival lomba makan doank, jadi juri masakan.



     Kappa
Siluman kodok budug warna ijo yang idup di danau Mother Hills, kalo lo lempar 3 mentimun ke danau dimana dia idup, lo bakal di kasih Power Berry yang special dari pada yang lainnya, Power Berry yang satu ini bisa ngebikin tenaga lo 2X lipat daripada sebelumnya (Amazing)



     Harvest Goddess
Bidadari cantik yang tinggal di air terjun, bidadari ini bisa ngasih lo Power Berry kalo lo ngelempar makanan dari kebun lo, kalo 5X lempar lo di kasih Power Berry, kalo 10X lempar lo ditanya siapa cewe yang lo suka, kalo 20X lempar lo bakal di kasih sepotong kayu special, nah kalo lo udah dapet kayu ini langsung aja kasih sama Gotz nah abis itu lo bakal jadi sahabatnya dia.



     Harvest Spirites
Tujuh mahluk kecil mirip tuyul yang idup di gubuk di belakang gereja, mereka bisa bantuin kerjaan lo kalo lo baik sama mereka (mereka bisa nembus badai) jadi bagus kalo lo minta bantuan mereka sebelum ada badai. Kesukaan mereka suka aksesoris, apple pie, bodigizer, bread (roti), butter, cake, cookies, fruit juices, green grass, honey (madu), hot milk, selai (jam), omelets, relaxation tea, strawberry milk, sweet potatoes, mix juices, pizza, wild grapes, wine and yarn.


Bold (baju ungu): Spring 4
Staid (baju biru tua): Spring 15.
Aqua (baju biru muda): Spring 26.
Timid (baju hijau): Summer 16
Hoggy (baju kuning): Fall 10.
Chef (baju merah): Fall 14.
Nappy (baju oranye):Winter 22







     Nah itu dia semua karakter dalam game Harvest Moon Back to Nature, itu semua udah komplit gua ambil dari karakter HM BtN, mungkin sekalinya ada yang kelewat cuma pohon di atas gunung yang ngasih Power Berry, hehe.....

     Kalo pengen tau tentang ikan legendaris dari game ini click aja disini Azta Sacka...!!!!!
     Kalo pengen tau tentang resep makanannya click aja disini Azta Sacka...!!!!!

     Nyampe ketemu lagi di lain dunia maya yah para SACKAKERZ...!!!!!








Tidak ada komentar:

Posting Komentar

aztasacka.blogspot.com

type='text/javascript'/>